Kamis, 21 Juli 2022

Benarkah Velg Kendaraan Punya Masa Pemakaian ?

 

Doc : Google.com

Velg merupakan komponen yang sangat penting bagi kendaraan, baik itu kendaraan roda dua maupun empat, bagaimana tidak genks, tanpa velg kendaraan kita tidak akan memiliki komponen untuk berjalan, nah di vidio kali ini kami selalu bertanya – tanya, apakah velg memerlukan peratan ?

Ada banyak brand velg di dunia perotomotifan, contohnya BBS, HSR, KONIK, ENKEI, ROJAM, dan masih banyak lagi genks.

Berdasarkan apa yang kami baca di berbagai sumber blog, ternyata velg kendaraan memang di rancang untuk dibuat sampai akhir hayatnya, karena memang velg di rancang dengan daya tahan yang kuat.

Akan tetapi genks, ternyata velg juga bisa rusak apa bila kita menggunakan kendaraan kita tidak benar, contohnya saja kita menghajar lubang yang bikin damage komponen seperti shock atau velg menjadi berkurang.

Bahan pembuatan velg yang premium biasanya lebih padat dan cara pembuatannya pun berbeda, lalu beberapa velg mobil yang memang digunakan pabrikan untuk product nya menggunakan steel wheels atau velg baja.

Karena velg dengan komposisi ini memiliki kekuatan yang kokoh karena itu velg memiliki daya tahan dan tidak memiliki masa pakai, namun ingat genks itu semua tergantung temen – temen gunakan kendaraan kalian.

loading...
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Kunjungi Facebook

Pengikut

Translate

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Arsip Blog

MISI KAMI

MISI KAMI
Kami memiliki misi untuk memberikan informasi yang bermanfaat, dan kami akan berusahan menyediakan informasi yang menarik agar masyarakat Indonesia gemar membaca.